- Grafologi untuk berkomunikasi, maksudnya adalah ketika kita mengenali watak dan karakter asli dari lawan berbicara kita, maka kamunikasi yang terjadi akan lebih efektif dan kita bisa
- Grafologi dalam penempatan pegawai juga sangat membantu. Bagaimana caranya? Melalui analisis tulisan tangan pegawai tersebut, kita akan lebih mudah menganalisis pola kerja hingga emosinya dalam pekerjaan. Misalnya, pengusaha tidak akan mempekerjakan orang pembosan, apalagi memiliki hobi berbohong. Grafologi dalam pekerjaan juga bisa berfungsi dalam penempatan bagian dan pembentukan tim dengan melihat kecocokan antar individu melalui tingkat kecocokan.
- Grafologi dalam kepolisian, dapat mengungkapkan kebohongan atau sebuah kasus. Ekpresi dan ungkapan kata-kata seseorang dapat berbohong, namun dengan menganalisa tulisan saat tersebut akan sangat membantu, karena menulis merupupakan alam bawah sadar yang tidak dapat berbohong. Maka grafologi mampu membantu mengungkap kasus yang ditangani polisi.
Demikian pembahasan tentang Manfaat Ilmu Grafologi Dalam Kehidupan. Semoga dapat menambah pemahamannya tentang Grafologi,. Kritik dan saran melalui kolom komentar dibawah. Save dan share artikel ini untuk berbagi pengetahuan dengan klik ikon dibawah ini.
Social Media